Road Trip Seru dan Hemat ke Banyuwangi? Ini Caranya!
Banyuwangi merupakan salah satu destinasi wisata di Pulau Jawa yang sangat layak untuk dikunjungi. Kabupaten yang satu ini punya banyak pantai indah, taman nasional menakjubkan, budaya eksotis, kuliner lezat, dan sederet pesona lainnya.
Karena itu, road trip beramai-ramai dengan keluarga atau sahabat ke Banyuwangi pasti asyik. Agar keasyikan tersebut tak membuatmu muram di penghujung hari lantaran dompet terkuras, lakukan tujuh tips road trip hemat berikut ini.
Lakukan riset terlebih dahulu untuk mengetahui kisaran pengeluaran yang akan Anda lakukan. Selain itu, perhatikan pula skema pembiayaannya. Seperti contoh, Anda bisa menggunakan layanan PayLater dari Traveloka agar pengeluaran saat road trip tidak langsung membludak.
Selain spesifikasi bawaan yang memang hemat BBM, Anda juga perlu mengecek dulu kondisi mobil tersebut. Beberapa fungsi mesin yang tidak maksimal dapat memengaruhi konsumsi bahan bakar.
Maka dari itu, setelah menentukan mana saja daerah yang akan dikunjungi, pilihlah penginapan yang strategis. Anda bisa memilih penginapan di tiap kecamatan sesuai dengan beberapa destinasi yang ada di area tersebut. Misal jika ingin berkunjung ke Kampung Wisata Osing, Kampung Warna-Warni Kalilo, Pantai Marina Boom, dan wisata kuliner Nasi Tempong Mbok Wah yang legendaris, Anda bisa memilih penginapan yang ada di kawasan pusat kota.
Tak cuma soal hiburan, Anda bahkan bisa melakukan reservasi jika ingin melakukan perawatan di klinik. Dengan semua tiket di tangan, perjalanan pun jadi lebih nyaman dan tenang.
Asyiknya, Anda pun bisa merencanakan perburuan kuliner ini dengan menggunakan voucher khusus. Keuntungannya, tentu saja, Anda tidak perlu mengeluarkan lagi biaya ekstra nantinya.
Namun, pastikan Anda tetap mematuhi protokol kesehatan, ya. Jangan sampai naik kereta yang harusnya membuat perjalanan lebih asyik justru membuatmu sakit.
Anda tentu tidak ingin menghabiskan hari-hari di Banyuwangi dengan diam saja di penginapan atau bahkan keluar uang untuk membeli obat maupun pemeriksaan di klinik, bukan? Maka dari itu, cek kondisi tubuhmu paling tidak satu hari sebelum keberangkatan agar lebih akurat.
Tips road trip ke Banyuwangi dengan nyaman dan lebih hemat ini bisa Anda wujudkan bersama Traveloka PayLater. Dengan skema cicilan berbunga rendah, dijamin tak akan membuat kantongmu menipis dengan instan!
Karena itu, road trip beramai-ramai dengan keluarga atau sahabat ke Banyuwangi pasti asyik. Agar keasyikan tersebut tak membuatmu muram di penghujung hari lantaran dompet terkuras, lakukan tujuh tips road trip hemat berikut ini.
Rencanakan Anggaran dan Pembiayaan
Membuat budgeting adalah kunci pertama untuk membuat kondisi finansial terjaga. Walau road trip terdengar menyenangkan, bisa saja di akhir berubah menyedihkan buatmu karena jumlah simpanan berkurang banyak.Lakukan riset terlebih dahulu untuk mengetahui kisaran pengeluaran yang akan Anda lakukan. Selain itu, perhatikan pula skema pembiayaannya. Seperti contoh, Anda bisa menggunakan layanan PayLater dari Traveloka agar pengeluaran saat road trip tidak langsung membludak.
Gunakan Mobil Hemat BBM
BBM adalah pertimbangan sangat krusial saat melakukan road trip. Untuk menghemat pengeluaran di aspek ini, Anda bisa menyewa mobil dengan kapasitas sesuai kebutuhan yang sudah dilengkapi teknologi hemat bahan bakar.Selain spesifikasi bawaan yang memang hemat BBM, Anda juga perlu mengecek dulu kondisi mobil tersebut. Beberapa fungsi mesin yang tidak maksimal dapat memengaruhi konsumsi bahan bakar.
Pilih Penginapan Strategis
Banyuwangi merupakan kabupaten terluas kedua di Pulau Jawa—bahkan lebih luas dari Bali. Lokasi destinasi wisatanya pun terpencar di berbagai area. Jika ingin ke Taman Nasional Alas Purwo misalnya, Anda harus menempuh perjalanan sekitar 2 jam dari pusat kota.Maka dari itu, setelah menentukan mana saja daerah yang akan dikunjungi, pilihlah penginapan yang strategis. Anda bisa memilih penginapan di tiap kecamatan sesuai dengan beberapa destinasi yang ada di area tersebut. Misal jika ingin berkunjung ke Kampung Wisata Osing, Kampung Warna-Warni Kalilo, Pantai Marina Boom, dan wisata kuliner Nasi Tempong Mbok Wah yang legendaris, Anda bisa memilih penginapan yang ada di kawasan pusat kota.
Pesan Tiket Atraksi dan Destinasi Lebih Awal
Salah satu keuntungan traveling dengan bantuan online travel agent (OTA) adalah kemudahan pemesanan tiket untuk atraksi di kota tujuan. Selain jadi lebih pasti dengan total biaya yang harus dikeluarkan, OTA seperti Traveloka juga biasanya memberi promo harga menarik yang lebih bersahabat.Tak cuma soal hiburan, Anda bahkan bisa melakukan reservasi jika ingin melakukan perawatan di klinik. Dengan semua tiket di tangan, perjalanan pun jadi lebih nyaman dan tenang.
Berburu Kuliner Khas dengan Voucher
Selain nasi tempong, Anda bisa mencicipi berbagai kuliner sedap Banyuwangi lainnya. Kalau menyukai ayam dengan sensasi kuah pedas, Anda bisa coba ke Rumah Makan Bu Jamilah. Kalau ingin olahan ayam bakar dan goreng nikmat, Anda bisa berkunjung ke Pondok Makan Wina yang terkenal sejak dulu.Asyiknya, Anda pun bisa merencanakan perburuan kuliner ini dengan menggunakan voucher khusus. Keuntungannya, tentu saja, Anda tidak perlu mengeluarkan lagi biaya ekstra nantinya.
Gunakan Kereta Lokal
Kalau Anda terlalu capai untuk berkunjung ke area lainnya karena terlalu luasnya Banyuwangi, gunakan kereta lokal. Perjalanan yang Anda tempuh pun jadi lebih nyaman.Namun, pastikan Anda tetap mematuhi protokol kesehatan, ya. Jangan sampai naik kereta yang harusnya membuat perjalanan lebih asyik justru membuatmu sakit.
Periksa Kesehatan
Bicara soal kesehatan, sebaiknya Anda juga memeriksakan kesehatan terlebih dahulu sebelum melakukan road trip. Selain untuk kesehatan fisik, langkah preventif ini juga untuk menjaga kesehatan dompet.Anda tentu tidak ingin menghabiskan hari-hari di Banyuwangi dengan diam saja di penginapan atau bahkan keluar uang untuk membeli obat maupun pemeriksaan di klinik, bukan? Maka dari itu, cek kondisi tubuhmu paling tidak satu hari sebelum keberangkatan agar lebih akurat.
Tips road trip ke Banyuwangi dengan nyaman dan lebih hemat ini bisa Anda wujudkan bersama Traveloka PayLater. Dengan skema cicilan berbunga rendah, dijamin tak akan membuat kantongmu menipis dengan instan!
Posting Komentar untuk "Road Trip Seru dan Hemat ke Banyuwangi? Ini Caranya!"